SELAMAT DATANG DI BLOG SERBA FAKTA

10 Negara Terkorup Di Dunia 2012, Indonesia Ikut Terdaftar

Zaman sekarang, yang namanya korupsi,kolusi, dan nepotisme adalah barang biasa bagi sebagian besar negara yang didalamnya terdapat birokrasi yang bobrok. Yang namanya korupsi memang sangat sulit dihindari dan dihilangkan seluruhnya, inilah mental pejabat yang sengaja merusak negaranya sendiri. 

Hal ini dikarenakan masih ada saja orang-orang bermental tikus yang selalu mencuri uang yang bukan haknya. Hampir semua negara di dunia ini pasti ada kasus korupsi, hanya saja besar kecilnya yang berbeda masing-masing negara.

Dan dari survey yang dilakukan oleh transparency.org, sebuah badan independen dari 146 negara, tercatat data 10 besar negara yang dinyatakan sebagai negara terkorup, negara mana sajakah itu.? inilah sepuluh negara tersebut.

 Daftar 10 negara terkorup di Dunia:


1. Azerbaijan
2. Bangladesh
3. Bolivia
4. kamerun
5. Indonesia-------------------------> Bikin malu saja...............
6. Irak
7. Kenya
8. Nigeria
9. Pakistan
10. Rusia.

Tambahan : dari daftar di atas, negara kita berada di peringkat ke 5 negara terkorup di dunia, tapi di tingkat asia pasifik, negara kita adalah yang terkorup. Kalau seperti ini terus kapan negri ini akan maju ekonominya, terutama rakyat masih banyak hidup di bawah garis kemiskinan.

Berikut adalah 5 besar negara paling korup di Asia Tenggara-Pasifik :

1. Indonesia------------------------->( Tidak Nyangka Negri Tercinta Urutan 1 )
2. Kamboja
3. Vietnam
4. Filipina
5. India

Sumber Informasi ( http://forum.detik.com )